senam
-
Nov- 2021 -14 NovemberBudaya
Pengertian Senam Aerobik, Gerakan, dan Jenis-Jenisnya
Posbaru – Secara umum, pengertian senam aerobik adalah rangkaian gerakan yang disertai irama musik dengan ketentuan ritmis, kesinambungan, dan durasi tertentu. Gerakan senam dapat berpola maupun tidak. Senam ini juga dapat meningkatkan fungsi jantung dan paru-paru karena setiap gerakannya bertujuan untuk meningkatkan efisiensi masuknya oksigen ke dalam tubuh. Jenis-Jenis Senam Aerobik Terdapat beberapa jenis senam aerobik yang harus kita ketahui…
Read More » -
Jun- 2021 -4 JuniBudaya
Pengertian Senam Ketangkasan, Macam, Alat, dan Manfaatnya
Posbaru, Pengertian Senam Ketangkasan – Senam Ketangkasan adalah senam yang dilakukan menggunakan alat maupun tidak, senam ketangkasan juga dikenal dengan nama “senam artistik” atau “Senam Lantai”, karena bentuk dari senam ini memiliki aturan yang sesuai. Senam ini dapat dilakukan dengan berbagai metode contohnya metode palang tunggal, palang sejajar, kuda pelana, dan lain sebagainya. Selain itu, terdapat sejumlah gerakan dalam senam…
Read More » -
Mei- 2021 -15 MeiEntertainment
Olahraga Mengecilkan Perut yang Bisa dilakukan di Rumah
Posbaru – Memiliki perut yang langsing menjadi idaman hampir semua orang, karena memiliki perut buncit akan menganggu penampilan dan tidak baik bagi kesehatan. Selama pandemi COVID-19 ini kita diwajibkan di rumah oleh sebab itu jika biasanya cara mengecilkan perut adalah jogging dimana mengharuskan keluar rumah, nah kali ini kita akan memberi tips mengecilkan perut yang bisa dilakukan kalian di rumah…
Read More » -
Jan- 2021 -27 JanuariBudaya
Pengertian Senam Irama, Prinsip, Unsur, Jenis, dan Macam
Posbaru – Pengertian Senam Irama atau bisa juga disebut senam ritmik adalah cabang olahraga senam artistik yang dibarengi dengan musik atau nyanyian dan gerakannya mengikuti irama. Senam irama dibagi menjadi dua macam yakni senam irama tanpa alat serta senam irama menggunakan alat contohnya tali, pita, dan simpai. Prinsip Senam Irama (Senam Ritmik) Irama Irama bukan hanya tentang musik namun juga…
Read More » -
Sep- 2020 -21 SeptemberBudaya
5 Olahraga Efektif Bagi Penderita Asma
Posbaru – Melakukan olahraga secara teratur dapat bermanfaat bagi penyakit asma, meskipun begitu tidak semua jenis olahraga masuk dalam kategori ini. Berikut beberapa jenis olahraga yang baik dan aman bagi penderita asma : 1.Berjalan Dilansir dari Kompas.com, dalam sebuah studi dtemukan bahwa orang dewasa yang berjalan tiga kali dalam seminggu selama 12 minggu, dapat meningkatkan kontrol dan kebugaran tubuhnya tanpa…
Read More »